NSPK - Standar Nasional Indonesia Bidang Pengujian

Nama Dokumen

: SNI 8348:2017 tentang Metode Uji Passing Ability Beton Memadat Sendiri dengan L-Box

Kategori

: Standar Nasional Indonesia Bidang Pengujian

Tahun

: 2016

Tgl Publish

: 25 Feb 2021

Dilihat

: 295 x

Status Dokumen

: Berlaku

File

Hak Cipta Badan Standardisasi Nasional (BSN). Kunjungi website BSN

Cover Dokumen :

Keterangan :

Standar ini menetapkan metode uji passing ability beton memadat sendiri dengan LBox, yang meliputi persyaratan peralatan yang digunakan, prosedur pengujian, dan tingkat passing ability beton dalam bentuk passing ability ratio. Terdapat dua variasi pengujian berdasarkan jumlah batang penghalang yang digunakan, yaitu uji dua batang penghalang dan tiga batang penghalang. Pengujian tiga batang penghalang dimaksudkan untuk mensimulasikan kondisi penulangan yang lebih rapat. Pemilihan sistem batang penghalang dua dan tiga batang tergantung pada spesifikasi yang digunakan

Preview :