PELAKSANAAN PERKERASAN KAKU KAJIAN SPESIFIKASI PERKERASAN KAKU
Creator: Ir. Ida Rumkita Sebayang.M.Eng.Sc (Penulis); Ir. Ida Rumkita Sebayang.M.Eng.Sc (Penulis)
Publisher: PUSJATAN
Contributor: Pusjatan
Format: PDF
Language: Indonesian
Identifier: 978-602-8758-69-7
Description:
Naskah ilmiah Kajian Spesifikasi Perkerasan Kaku ini merupakan output dari kegiatan penelitian Tahun anggaran 2011 dengan judul paket kerja Kajian Spesifikasi Perkerasan Kaku.
Naskah ini disusun berdasarkan kajian terhadap spesifikasi perkerasan kaku yang terdapat di Indonesia serta beberapa spesifikasi dari luar negeri. Untuk melengkapi kajian dilakukan juga pengamatan pada pelaksanaan pekerjaan perkerasan kaku di beberapa kegiatan pekerjaan Ditjen Bina Marga dan Jalan Tol, serta diskusi dengan pihak-pihak yang terkait dengan pengguna dan penyusun spesifikasi perkerasan kaku.
Adapun kajian dilakukan tidak terhadap seluruh aspek pada spesifikasi, tetapi hanya beberapa bagian yang terkait dengan aspek teknis saja.
vi Pelaksanaan Perkerasan Kaku – Kajian Spesifikasi Perkerasan Kaku
Diharapkan naskah ilmiah ini dapat menjadi informasi yang berguna bagi para stakeholder, serta masukan bagi penyempurnaan spesifikasi yang telah ada saat ini.
Source:
-
Rights:
-
Relation:
-
Files :