Manual IntegrasI Perkerasan lentur
Creator: sri Mulyani (Penulis); sri Mulyani (Penulis)
Publisher: PUSJATAN
Contributor: Pusjatan
Format: PDF
Language: Indonesian
Identifier:
Description:
Naskah ini disusun dengan sumber dana APBN Kementerian Pekerjaan Umum Tahun 2013, pada DIPA Puslitbang Jalan dan Jembatan. Pandangan yang disampaikan di dalam publikasi ini merupakan pandangan penulis dan tidak selalu menggambarkan pandangan dan kebijakan Kementerian Pekerjaan Umum maupun institusi pemerintah lainnya. Penggunaan data dan informasi yang dibuat di dalam publikasi ini sepenuhnya merupakan tanggung jawab penulis.
Jalan merupakan aset suatu negara (termasuk Indonesia) yang nilainya sangat besar. Jalan yang dimiliki Indonesia dewasa ini kurang lebih 310.000 km yang terdiri dari jalan Nasional, jalan Propinsi dan jalan Kabupaten. Jalan Nasional meliputi 8.5%, jalan Propinsi 12.6%, jalan Kabupaten 72.0% dan jalan Kota mencakup 6.9%. Sedangkan jalan nonstatus (jalan desa) meliputi sekitar 240.000 km. Pada kondisi lingkungan yang tidak memerlukan perhatian khusus umumnya perkerasan lentur masih merupakan pilihan karena mempunyai banyak keunggulan.
Pengembangan perkerasan lentur telah menghasilkan teknologi, diantaranya naskah ilmiah, pedoman, R0 hingga standar perkerasan lentur dan juga protipe-prototipe baik berupa alat uji, juga penghamparan lapangan. Maka diperlukan langkah untuk mengintegrasikan hasil pengembangan dan penelitian dalam bidang perkerasan lentur. Hal ini akan memudahkan dalam pengembangan selanjutnya di masa yang akan datang.
Source:
-
Rights:
-
Relation:
-
Files :