PENGARUH KEDALAMAN TEKSTUR TERHADAP KEKESATAN PERMUKAAN JALAN
Isi Artikel Utama
Abstrak
Kedalaman tekstur (TD) biasanya digunakan untuk klasifikasi tekstur permukaan jalan secara garis besar. Ada kecenderungan meningkatnya kekesatan (koeffisien friksi) bila dijumpai tekstur permukaan jalan yang lebih dalam. Tetapi dengan tipikal data yang menyebar dari garis kecocokan, menjadikannya seolah-olah nilai yang meragukan. Namun demikian, secara umum perkerasan dengan tekstur yang sangat halus (TD <_ 0.2 mm) seyogyanya dilarang, sedangkan tekstur yag sangat kasar(TD > 1.2 mm) diguakan pada hal-hal khusus seperti tikungan tajam setelah jalan lurus. Makalah ini mengetengahkan hasil penelitian hubungan kedalaman tekstur dengan kekesatan permukaan jalan.
Rincian Artikel
Penulis yang menerbitkan jurnal ini setuju dengan persyaratan berikut:
- Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan hak jurnal publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain membagikan karya tersebut dengan pengakuan dari karya penulis dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat memasukkan pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi terbitan jurnal tersebut (misalnya, dimasukan ke repositori institusi atau publikasikan dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
- Penulis diijinkan untuk memposting data/karya tulis ilimiah yang terdahulu secara online (mis., repositori institusi atau di situs web penulis) karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan karya yang diterbitkan sebelumnya dan yang terdahulu.
Setiap naskah yang dikirimkan harus disertai dengan "Pernyataan Keaslian Naskah", dan "Pernyataan Copyright Transfer".