FAKTOR VOLUME JAM PERENCANAAN ( Faktor K )
Main Article Content
Abstract
Faktor K adalah porsi (%) Volume Jam Perencanaan ( VJP ) terhadap Volume Harian Rata rata tahunan ( LHR ) VJP dipakai sebagai dasar untuk menetapkan jumlah lajur jalan atau lebar jalur jalan. Dalam penetapan VJP untuk perencanaan, LHR merupakan LHR proyeksi pada akhir usia rencana.
Beberapa literatur menyebutkan nilai faktor K untuk jalan rural bervariasi 12% s.d 25% di mana angka tsb ditetapkan dari tumit jam sibuk kurva distribusi Volume Lalu Lintas Jam Jaman terbesar pada umumnya berdasarkan data di USA tumit tsb jatuh pada urutan jam sibuk ke 30 indonesia s.d saat ini belum memiliki angka yang baku. Manual kapasitas jalan indonesia. MKJI ( 1996) menggunakan 11%. Latar belakang ini melandasi dilakukannya pengukuran Volume Lalu Lintas jam jaman ( VLJ ) di 6 ruas jalan arteri antar kota di jalur pantura pulau jawa.
Analisa data menyimpulkan bahwa tumit jam sibuk pada ruas jalan tsb dengan LHR, antara 12,15,&21,543 satuan mobil penumpang ( smp).Jatuh pada urutan jam antara 100 s.d 350 dan dengan nilai faktor K rata rata 6,5% jika kriteria urutan jam ke 30 pakai maka faktor K meningkat menjadi 75%
Article Details
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
-
Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License, which allows others to share the work with acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
-
Authors may enter into additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with acknowledgment of its initial publication in this journal.
-
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work.
Each submitted manuscript must be accompanied by a "Manuscript Originality Statement" and a "Copyright Transfer Statement".