KEKUATAN DAN KEAWETAN BAHAN KOMPON/ VULKANISAT PERLETAKAN KARET JEMBATAN
Main Article Content
Abstract
Sebagai kelanjutan dari tulisan kami tentang karet dan siar muai jembatan litbang jalan terbitan bulan juli 2000, yang berjudul "pengamatan kerusakan perletakan karet pada beberapa jembatan rangka baja". Salah satu jenis kerusakan adalah terjadi pada bahan. Yang menentukan mutu bahan adalah bahan baku karet, bahan tambahan kimia beserta komposisi dan dosisnya, system percampuran dan pematangan. Campuran karet mentah yang terdiri dari bahan baku karet + bahan tambah kimia yang keseluruhan bahan ini telah dicampur sempurna disebut kompon karet. Kompon karet yang telah memenuhi, syarat kekuatan dari keawetaan selanjutan dimatangkan dalam cetakan perletakan karet jembatan disebut vulkanisal.
Article Details
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
-
Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License, which allows others to share the work with acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
-
Authors may enter into additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with acknowledgment of its initial publication in this journal.
-
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work.
Each submitted manuscript must be accompanied by a "Manuscript Originality Statement" and a "Copyright Transfer Statement".