ANALISA LALU LINTAS TERHADAP KEMUNGKINAN PPENGOERASIIAN BUS PADA JALAN SOEKARNO - HATTA BANDUNG

Main Article Content

jany agustin

Abstract

Studi ini dimaksudkan untuk menelaah kemungkinan pengoperasian bis yang lebih luas di jalan Soekarno - Hatta, dan untuk memberikan saran - saran teknis lainnya dalam upaya meningkatkan kelancaran arus lalu lintas di jalan tersebut, Termasuk di dalam saran itu antara lain adalah perlunya beberapa perbaikan persimpangan, pengaturan kembali phase dan waktu sinyal lampu lalu lintas yang da, dan sejauh mana teluk bentian bis (bus - bay) diperlukan. Diakui, bahwa untuk tindak lanjut yang menuju ke arah implementasi dari studi ini, masih diperlukan pengkuran dan pengamatan lalu lintas yang lebih lanjut.

Article Details

Section
Jalan dan Jembatan