BPJN Kalimantan Barat Direktorat Jenderal Bina Marga. Gd. Kartini JL Veteran No.l. Kel. Parit Tokaya, Kec. Pontianak Selatan. Pontianak 78121 - Kalimantan Barat

Publikasi

Beranda / Detail Berita

Berita

UPACARA MEMPERINGATI HARI LAHIR PANCASILA

UPACARA MEMPERINGATI HARI LAHIR PANCASILA

Dalam Rangka memperingati Hari Lahir Pancasila Kementerian PUPR di Kalimantan Barat melaksanakan Upacara di Halaman Kantor Balai Wilayah Sungai Kalimantan I Pontianak.
Senin (03/06/2024).

Pada kesempatan ini, Bapak Ir. H. Hujurat, S.T., M.T,. IPM. (BP2P), yang bertindak sebagai pembina upacara dalam amnatnya membacakan pidato dari Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia.

Peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2024 ini mengusung tema "Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045".
Tema ini mengandung maksud bahwa Pancasila menyatukan kita
dengan segala perbedaan suku, agama, budaya, dan bahasa dalam
menyongsong 100 tahun Indonesia Emas yang maju, mandiri dan berdaulat.

Berita Terpopuler

Berikut Adalah Kumpulan Berita Terpopuler Saat Ini

Media Sosial
Alamat

BPJN Kalimantan Barat Direktorat Jenderal Bina Marga. Gd. Kartini JL Veteran No.l. Kel. Parit Tokaya, Kec. Pontianak Selatan. Pontianak 78121 - Kalimantan Barat

Nomor Telpon-092162

PUPR@gmail.com

Hak Cipta © 2024 BPJN Kalimantan Barat Direktorat Jenderal Bina Marga | Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia.