Detail Cantuman
Pencarian SpesifikGame
Uji Coba Lapis Penetrasi Macadam di Laboratorium/Lapangan
Tulisan ini membahas hasil uji coba penetrasi Macadam dengan beberapa macam gradasi (Bina Marga, ASTM dan UNDP) untuk tebal padat 8 cm. Jumlah bahan (aggregat pokok) yang diuraikan pada buku petunjuk Pelaksanaan Lapis Penetrasi macadam (LAPEN), no. 01/PT/B/1983 perlu ditinjau kembali karena jumlah bahan yang direncanakan relatip terlalu banyak . Dijumpai pula bahwa ukuran butir terbesar aggregat pokok tidak sesuai terutama untuk tebal padat < 8 cm. Setelah pengamatan selama 3 bulan, secara visual tampak tidak menunjukkan hasil berbeda nyata, antara gradasi Bina Marga, ASTM maupun UNDP. Keseragaman tekstur permukaan rata-rata baik, tidak terjadi retak, deformasi atau lepas-lepas. Uji coba dengan pengurangan jumlah aggregat pokok memberikan hasil yang mendekati tebal padat yang diharapkan. Disamping itu diperoleh hasil bahwa pengadaan bahan (agregat) tidak terlalu sulit seperti yang diduga semula, hanya saja terutama aggregat pengunci dan aggregat penutup perlu diperhatikan kebersihannya
LOKASI:
Rak Pnenelitian 1
TJ: 015
Ketersediaan
0000001808 | 625.74(047.31) Dac u | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
LAPORAN AKHIR
|
---|---|
No. Panggil |
625.74(047.31) TAT u
|
Penerbit | PUSTRAN : ., 1987 |
Deskripsi Fisik |
gamb.;fot.;tab.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
625.74(047.31)
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain