Detail Cantuman
Pencarian SpesifikGame
Kajian dan monitoring hasil uji coba perkuatan jembatan Cijalu
Laporan ini memberikan informasi tentang performa lapangan jembatan Cijalu setelah perkuatan dengan metode Reinforced Jacketing Concrete. Selama monitoring lapangan dilakukan pengumpulan data perilaku struktur jembatan akibat beban statis truk dan kondisi struktur secara keseluruhan serta pengujian lapangan meliputi properties beton, pemeriksaan visual detil BMS dan pemeriksaan getaran jembatan. Hasil uji beban statis menunjukkan bahwa setelah diperkuat jembatan ini mengalami peningkatan kekakuan gelagar rata-rata 34%. Hal ini berarti bahwa perkuatan telah mengembalikan kapasitas jembatn sehingga memenuhi standar pembebanan BM 100%. Tidak terjadi lendutan sisa permanen maupun pergerakan perletakan jembatan yang signifikan. Hasil uji getaran jembatan menunjukkan jembatan dalam kondisi baik. Pemeriksaan detail BMS menunjukkan nilai kondisi 1 dimana sebelum perkuatan mempunyai nilai kondisi 3 (rusak parah). Hasil uji properties beton gelagar dapat disimpulkan bahwa prediksi kriteria homogenitas ikatan beton lama dan baru pada sampel gelagar jembatan berkisar antara v=3.500 -4.000 m/s (kualitas baik)
Ketersediaan
0000018088 | 625.745.1(047.31) Sur k | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
625.745.1(047.31) Sur k
|
Penerbit | Puslitbang Jalan dan Jembatan : ., 2007 |
Deskripsi Fisik |
88 hal.; graf.; tab.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
625.745.1(047.31)
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain