Detail Cantuman
Pencarian SpesifikGame
Pengembangan Aplikasi Moisture Condition Value (mcv) untuk Jaminan Mutu Pekerjaan Timbunan Tanah
(GT 092)
Peralatan MCV dirancang untuk mendapatkan nilai kondisi kadar air dari suatu contoh tanah meliputi pekerjaan galian, pengangkutan, penyimpanan dan pemadatan tanah. Diharapkan nilai MCV tersebut masuk sebagai bagian dari spesifikasi suatu bahan timbunan dan pekerjaan tanah lainnya.
Tahun 2004 alat MCV telah tersedia dengan baik, telah dilakukan pengujian laik pakai peralatan tersebut di laboratorium Mekanika Tanah Balai Geoteknik Jalan dan diuji coba untuk macam tanah di Purwakarta, di Cikampek dan Sumedang
Tahun 2005 alat MCV dioperasikan untuk mendapatkan karakterisasi berbagai macam tanah dengan mempelajari bentuk garis kalibrasi MCV yaitu: kemiringannya dan titik potong garis tersebut terhadap sumbu tegak (kadar air) yang dapat menentukan klasifikasi tanah
Korelasi MCV terhadap kekuatan tanah merupakan hal yang sangat penting terutama terhadap nilai CBR, kekuatan geser tanpa drainase, beserta nilai sudut geser dalam yang nantinya sangat berguna dalam perencanaan timbunan dan perkerasan jalan.
Ketersediaan
0000016642 | 625.7(047.31) Dau p | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
625.7(047.31) Dau p
|
Penerbit | PUSTRAN : ., 2005 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
625.7(047.31)
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain